Nama Hotel Wins Bogor sebagai salah satu penginapan berbintang dua sangat dikenal di Kota Bogor. Dalam Daftar Hotel di Bogor , anda bisa membaca catatan tentang hotel ini lebih jelas serta lengkap. Hotel dan Penginapan yang memiliki level tersebut, di kota ini memang tidak begitu banyak, salah satunya ya hotel ini..Untuk Pemesanan serta Reservasi Hotel Murah,Promo, Diskon Hotel Wins Klik DISINI
Hotel Wins Bogor, hotel di Bogor bintang 2 yang terletak di daerah Bogor utara merupakan hotel dengan akomodasi motel.
Hotel Wins Bogor, selain memiliki perlengkapan dan property yang lengkap dan nyaman, juga berdekatan dengan tempat-tempat popular seperti Stadion Pajajaran, Giant Botani Square, Istana Presiden dan Kebun Raya Bogor.
Selain itu, ada beberapa hotel di Bogor bintang 2 yang mungkin dapat anda pilih seperti Hotel Amaris, SBTH Boutique Hotel dan Green Hotel Bogor. Berikut ini kami sampaikan profil singkat Hotel Wins Bogor.
Hotel Wins | |
---|---|
Kategori | Bintang 2 |
Akomodasi | Motel |
Tipe Kamar / Jumlah | Tulip, Mawar, Anggrek / 9 kamar |
Fasilitas Kamar | King Koil Spring Bed, TV layar datar, Air Conditioning, Kamar mandi dengan shower air panas / dingin dan Flush Toilet |
Fasilitas Hotel | layanan kamar, layanan laundry / dry cleaning, wi-fi di tempat-tempat umum, tempat parkir. |
Fasilitas Olahraga dan rekreasi | Taman |
Alamat | Jalan H. Achmad Adnawijaya (Pandu Raya) No.11D, Indraprasta, Kelurahan Tegal Gundil, Kec. Bogor Utara 16152 |
Nomor telepon / Fax | (0251) 8351875 / (0251) 8346182 |
Email / web | reservation@winshotel.com / www.winshotel.com |
Akses menuju lokasi | - |
Dapatkan informasi Hotel di Bogor dan juga Hotel Bintang 2 di Bogor lainnya di bawah ini.
Amaris Hotel Padjajaran
SBTH Boutique Hotel
The Green Hotel Bogor
0 comments:
Post a Comment